Daerah

GELAR APEL PAGI RUTIN

RIS
107
05 Mei 2025

Dalam rangka menegakan disiplin dan kekompakan pegawai. Kantor Pertanahan Kabupaten Serang melaksanakan Apel Pagi pada Hari Senin (05/05/2025).


Bertindak sebagai Pembina Apel yakni Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Serang. Pada kesempatannya Bapak Elfidian Iskariza, S.T., M.H., C.Med., QRMP. Mengingatkan kembali kepada Ketua Tim Ajudikasi, Wakil Ketua, Sekretaris, Admin, Satgas terkait PTSL 2025 “dan kita sudah sepakat apa yg sudah menjadi bahan diskusi, apa yang menjadi strategi penyelesaian dan kapan kita juga akan segera serahkan”. ungkap tegas beliau dalam amanatnya.


Apel pagi ini diikuti seluruh PNS, PPPK, PPNPN, Tenaga Teknis dan Perbantuan PTSL, OB, dan security.

Bagikan Artikel Ini:

Kategori Lanjutan